Rabu, 06 Februari 2013

★☆ Menjadi ibu adalah suatu kemuliaan ☆★


Menjadi ibu adalah peluang untuk berbenah diri, karena sang generasi memerlukan sosok ibu yang bisa memberi teladan, kasih sayang & perhatian tanpa pamrih.

Menjadi ibu mengharuskan kita untuk belajar menjadi mentari, yang selalu memberi tanpa harap kembali.

Karena, demikianlah "perjanjian" seorang ibu dengan Sang Pencipta-Nya, dalam merawat "titipan"-Nya.

Ibu adalah "jiwa" keluarga.Saat dia menangis,rumah akan ikut suram. Saat dia
bahagia, rumah serasa tertawa.

Ibu adalah pendidik pertama dan utama buah hati. Yang pertama kali berinteraksi dengan anak, sosok pertama yang memberi rasa aman, sosok pertama yang dipercaya dan didengar ucapannya oleh anak.

Jadikanlah surga di telapak kakimu dengan kemuliaanmu sebagai Seorang Ibu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jangan Lupa tinggalkan pesan, kritik dan sarannya.. Makasih ^_^

Rabu, 06 Februari 2013

★☆ Menjadi ibu adalah suatu kemuliaan ☆★


Menjadi ibu adalah peluang untuk berbenah diri, karena sang generasi memerlukan sosok ibu yang bisa memberi teladan, kasih sayang & perhatian tanpa pamrih.

Menjadi ibu mengharuskan kita untuk belajar menjadi mentari, yang selalu memberi tanpa harap kembali.

Karena, demikianlah "perjanjian" seorang ibu dengan Sang Pencipta-Nya, dalam merawat "titipan"-Nya.

Ibu adalah "jiwa" keluarga.Saat dia menangis,rumah akan ikut suram. Saat dia
bahagia, rumah serasa tertawa.

Ibu adalah pendidik pertama dan utama buah hati. Yang pertama kali berinteraksi dengan anak, sosok pertama yang memberi rasa aman, sosok pertama yang dipercaya dan didengar ucapannya oleh anak.

Jadikanlah surga di telapak kakimu dengan kemuliaanmu sebagai Seorang Ibu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jangan Lupa tinggalkan pesan, kritik dan sarannya.. Makasih ^_^