Senin, 29 Desember 2014

Percakapan Sang Ustadz dan Seorang Pemuda

Pemuda : Uztadz, saya ingin mencari seorang istri buat pendamping hidup saya.

Ustadz : istri seperti apa yang anda inginkan? (tanya ustadz sambil tersenyum)

Pemuda : aku ingin punya istri yang cantik, sholehah, kaya, dan sifatnya baik pokoknya.

Ustadz : Sesempurna itu kah..??? Tanya ustadznya.

Pemuda : iya, aq pengen mendapatkan yang sempurna.

Ustadz : apakah anda sendiri sudah sempurna..???

Pemuda : belum ustadz.. Ustadz : lalu kira-kira apakah anda pantas mendapatkan wanita yang sempurna tersebut dan apakah wanita tersebut mau dengan anda..??

Pemuda: ............. (merenung)

Ustadz : lho, ko diem? Tanya ustadz sambil tersenyum

PESAN : Cinta yang sejati adalah ketika kita ikhlas menerima kekurangan dari pasangan kita. Sehingga bisa saling melengkapi antara yang satu dengan yang lainnya.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jangan Lupa tinggalkan pesan, kritik dan sarannya.. Makasih ^_^

Senin, 29 Desember 2014

Percakapan Sang Ustadz dan Seorang Pemuda

Pemuda : Uztadz, saya ingin mencari seorang istri buat pendamping hidup saya.

Ustadz : istri seperti apa yang anda inginkan? (tanya ustadz sambil tersenyum)

Pemuda : aku ingin punya istri yang cantik, sholehah, kaya, dan sifatnya baik pokoknya.

Ustadz : Sesempurna itu kah..??? Tanya ustadznya.

Pemuda : iya, aq pengen mendapatkan yang sempurna.

Ustadz : apakah anda sendiri sudah sempurna..???

Pemuda : belum ustadz.. Ustadz : lalu kira-kira apakah anda pantas mendapatkan wanita yang sempurna tersebut dan apakah wanita tersebut mau dengan anda..??

Pemuda: ............. (merenung)

Ustadz : lho, ko diem? Tanya ustadz sambil tersenyum

PESAN : Cinta yang sejati adalah ketika kita ikhlas menerima kekurangan dari pasangan kita. Sehingga bisa saling melengkapi antara yang satu dengan yang lainnya.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jangan Lupa tinggalkan pesan, kritik dan sarannya.. Makasih ^_^